Konsultasi Islam

Mengatasi Masalah dengan Syariah

Archive for the ‘Wanita’ Category

Mengupas permasalahan yang khusus dihadapi kaum wanita muslimah.

Hukum-Hukum Rinci Tentang Safar Perempuan

Posted by Farid Ma'ruf pada 11 November 2018

Soal:

Pertama: Ghazi Jdira

Assalâmu ‘alaikum syaikhiy.

Syaikhiy, ada banyak perempuan melakukan safar ke tempat-tempat jauh untuk bekerja atau belajar tanpa disertai mahram baik dari satu negeri ke negeri lain atau dari satu kota ke kota lain dan hal itu menghabiskan waktu panjang, yang kadang kala mencapai satu tahun. Padahal Rasul saw bersabda:

«لاَ يَحِلُّ لِاِمْرَأَةٍ تُؤْمِنُ بِاللهِ وَالْيَوْمِ اْلآخِرِ أَنْ تُسَافِرَ مَسِيْرَةَ يَوْمٍ وَلَيْلَةٍ دُوْنَ مَحْرَمٍ لَهَا»

“Tidak halal bagi seorang perempuan yang mengimani Allah dan Hari Akhir melakukan safar dengan perjalanan sehari semalam tanpa mahramnya”.

 

Tidakkah Anda jelaskan kepada kami masalah tersebut, harapannya, dengan rinci, dan apa ketentuan Allah tentangnya?

Semoga Allah melimpahkan berkah kepada Anda, dan assalamu‘alaikum wa rahmatullah wa barakatuhu. Baca entri selengkapnya »

Posted in Wanita | Dengan kaitkata: , | Leave a Comment »

Hukum Menjadi TKW di Luar Negeri

Posted by Farid Ma'ruf pada 27 November 2010

Tanya :

Ustadz, bagaimana hukumnya menjadi TKW di luar negeri? Baca entri selengkapnya »

Posted in Wanita | Dengan kaitkata: , , , | 8 Comments »

Jilbab Tidak Sama dengan Kerudung

Posted by Farid Ma'ruf pada 7 Juli 2009

Tanya :

Ustadz, apa bedanya jilbab dan kerudung? Baca entri selengkapnya »

Posted in Pakaian-Penampilan, Wanita | Dengan kaitkata: , | 9 Comments »

Hukum Seputar Wanita Haid

Posted by Farid Ma'ruf pada 14 April 2007

Ustadz saya mau bertanya hukum membaca al-Quran, masuk masjid, dan masalah rambut rontok dalam mandi wajib, bagi wanita yang haid? Mengapa terjadi pro kontra dalam masalah ini? Baca entri selengkapnya »

Posted in Wanita | Dengan kaitkata: , | 47 Comments »

Kedudukan Wanita Di Dalam Dakwah

Posted by Farid Ma'ruf pada 25 Maret 2007

Pertanyaan : Ustadz, mengingat kondisi umat sekarang ini, Alhamdulillah banyak tumbuh gerakan yang mencoba mengadakan perubahan demi terwujudnya kehidupan yang lebih baik. Bahkan perubahan yang dicita-citakan merupakan manifestasi dari keyakinannya kepada Sang Khalik. Dalam menyampaikan dakwahnya ke tengah-tengah masyarakat mau tidak mau harus ada pengembannya baik laki-laki maupun perempuan, tua maupun muda. Yang ingin saya tanyakan adalah tentang dakwah laki-laki dan perempuan. Apakah ada perbedaannya? Baca entri selengkapnya »

Posted in Dakwah, Wanita | Dengan kaitkata: | 5 Comments »

PENDARAHAN PASCA KEGUGURAN, SEJAK KAPAN DIHITUNG NIFAS?

Posted by Farid Ma'ruf pada 18 Februari 2007

Soal :

Seorang ibu mengalami pendarahan. Satu minggu sebelumnya sering keluar flek (bercak-bercak darah). Ibu tersebut tidak tahu kalau pendarahan tersebut ternyata keguguran. Ia baru tahu pada saat ia diperiksa dokter. Pertanyaannya, sejak kapan dihitung nifas? (Untuk diketahui, usia janin sekitar 3 (tiga) bulan. Yang keluar berupa gumpalan darah. Munculnya flek adalah sejak 22 Mei 2006. Sedang pendarahan terjadi 26 Mei 2006) (0817943830x) Baca entri selengkapnya »

Posted in Kesehatan, Wanita | Dengan kaitkata: , | 20 Comments »

MEMBACA QUR`AN, MASUK MASJID, DAN MANDI WAJIB BAGI WANITA HAID

Posted by Farid Ma'ruf pada 18 Januari 2007

Tanya :

Ustadz saya mau bertanya hukum membaca Al-Qur`an, masuk masjid, dan masalah rambut rontok dalam mandi wajib, bagi wanita yang haid? Mengapa terjadi pro kontra dalam masalah ini? (Nur Ewi) Baca entri selengkapnya »

Posted in Wanita | Dengan kaitkata: , | 3 Comments »

HUKUM WANITA MENGANTAR JENAZAH KE KUBURAN

Posted by Farid Ma'ruf pada 18 Januari 2007

Soal :

Bagaimana hukum wanita mengantar jenazah ke kuburan? Apakah hukumnya makruh, sunnah, atau mubah? (O. Sholihin, Bogor)

 Jawab :

 
Hukum wanita mengantar jenazah ke kuburan, adalah makruh.
Baca entri selengkapnya »

Posted in Wanita | Dengan kaitkata: , | 1 Comment »